
Narayana 734 - Ilmu pengetahuan alam mengajarkan kita banyak hal menarik. Mulai dari pembentukan bumi, mengenal makhluk-makhluk yang pernah tinggal di zaman purba, sampai melihat kondisi antariksa. Semua fakta itu pastinya membuat siapa pun merasa kagum dengan segala hal yang ada dunia ini. Namun, ternyata ada informasi-informasi sains yang keliru atau salah kaprah.
Ketidakakuratan itu bisa disebabkan oleh data yang tak lagi relevan atau mungkin dulunya kita hanya menelan informasi itu bulat-bulat. Alhasil, kita pun tidak tahu fakta sebenarnya di balik informasi sains tersebut. Nah, berikut adalah lima mitos seputar sains yang ternyata...