
Narayana 734 - Tidur adalah waktu istirahat terbaik untuk tubuh Anda. Bukan hanya melepaskan lelah, tidur juga merupakan aktivitas yang akan membantu memperbaiki sistem di dalam tubuh. Oleh karena itu, penting sekali memastikan bahwa Anda nyaman saat tidur agar tubuh bisa lebih segar dan siap menghadapi rutinitas esok hari.
Seperti dilansir herbeauty.co, cara terbaik untuk mendapatkan tidur berkualitas adalah dengan bertelanjang. Meski memang agak kontroversial, tapi cara tidur tanpa memakai busana sangat baik untuk tubuh. Ini dia alasannya.
Lebih mudah terlelap
Lepas kaitan bra Anda dan Anda akan lebih lega bernafas....