Seorang bocah asal Kamboja berusia 3 tahun, Oeun Sambat, memeluk teman baiknya, seekor ular Python betina sepanjang 13,1 kaki bernama Chamreun atau "beruntung" di desa Sit Tbow pada 18 Mei 2003. |
Pasangan ini membawa jalan-jalan peliharaannya seekor kelinci di Tepi Selatan sungai Thames di London, Inggris, pada 21 Juli 2012. |
Dua ekor anak singa bermain di atas furnitur di sebuah rumah penduduk di Kharkov, 450 km (279,4 mil) dari timur laut Kiev, Ukraina, pada 15 Desember 2005. Kedua singa berusia 3 bulan itu tinggal di rumah Tatyana Efremova, seorang dokter hewan di Kharkov, yang juga memelihara sejumlah hewan eksotis lainnya. |
Julian, seekor monyet merah peliharaan (Alouatta Seniculus), menggunakan toilet di La Pintada, Provinsi Antioquia, Kolombia, pada 12 Februari 2007. |
Seorang anak perempuan berjalan-jalan dengan monyet peliharaannya di sepanjang Laut Arab di Mumbai, India, pada 5 Maret 2012. |